pengenalan tools dan fungsinya pada crel draw

0
988

pengenalan tools dan fungsinya pada corel draw

toolbox adalah serangkain tool icon yang didalamnya terdapat lambang dan berfungsi untuk membuat desain objeck. terdapat 12 macam tool pada corelDraw x7 dengan beberapa fasilitas lain, khususnya yang bertanda segitiga. klik pada toolbox untuk mengaktifkan. bagian dari toolbox..

1. pick tool
digunakan untuk memilih objeck. atau berfungsi untuk menyeleksi dan mengatur ukuran objeck. jika dilakukan klik dua kali maka akan berfungsi untuk memutar atau memiringkan objeck
2. freehand pick tool
untuk memilih objeck dengan pola gerakan bebas. atau berfungsi untuk menyeleksi secara bebas
3. shape tool
untuk menyunting bentuk objeck. atau berfungsi untuk merubah bentuk objck
4. smudge brush tool
untuk mengubah bentuk objeck dengan melakukan drag mouse pada outline garis.
5.roughen brush tool
untuk mengubah sisi garis objeck dengan menggerakkan mouse di sisi garis objeck hingga tampak bergerigi
6. free transform tool
untuk memutar, memiringkan, dan pencerminan objeck. atau berfungsi untuk merubah bentuk objeck
7. smear tool
untuk mengubah sisi objeck ke bentuk bebas dengan drag pada sisi tepi. atau berfungsi untuk menarik kurva menjadi teratrik keluar atau kedalam maupun ke atas dan ke bawah. ke kanan atau ke samping dengan terbentuknya seperti teluk atau tanjung
8.twirl tool
untuk memberikan efek twirl seperti pusaran air pada objeck dengan drag pada sisi tepinya
9. attract tool
untuk membentuk objeck dengan adanya node pada sisi objeck dan menggerakkannya ke bentuk bebas
10. repel tool
untuk membentuk objeck dengan menekan mouse pada sisi garis dan objeck bergerak akan bergerak bebas
11. crop tool
untuk memotong bagian objeck yang ingin digunakan dan membuang objeck yang tidak di inginkan
12. knife tool
untuk memotong bagian objeck
13. eraser tool
untuk menghapus bagian objeck yang tidak di kehendaki
14. virtual segment delete tool
untuk menghapus overlapping segment pada objeck
15. zoom tool
untuk mengatur tingkat pembesaran objeck
16. pan tool
untuk menggeser tampilan halaman kerja
17. freehand tool
untuk menggambar garis dan kurva
18. point line
untuk menggambar sebuah garis lurus dengan menggambar dari titik awal ke titik akhir
19. bezier tool
untuk menggambar garis dan kurva dengan titik penghubung
20. artistic media tool
untuk membuat garis artistic yang terdiri dari brush,spray dan calligraphic
21. pen tool
untuk membuat objeck dan garis
22. B-spline tool
untuk menggambar garis kurva bebad bersambung dengan panduan kontrol point
23. polyline tool
untuk membuat objeck kurva dan garis lurus dalam satu gerakan bersambung
24. 3-point curve tool
untuk membuat sebuah kurva dengan drag mouse dari titk awal ke titik akhir dan kemudian memposisikannya ke titik tengah
25. smart fiil tool
membuat area dari hasil pertemuan 2 objeck yang bersinggungan dan dapat di beri warna (fiil)
26. smart drawing tool
mengonversi bentuk garis tidak beraturan ke bentuk kurva yang lebih halus
27.rectangle tool
untuk membuat persegi panjang atau bujur sangkar
28. 3-point rectangke tool
untuk menggambar kotak dari satu sudut dengan drag mouse
29. ellipse tool
untuk menggambar ellips dan lingkaran dengan drag mouse
30. 3-point ellipse tool
untuk menggambar ellips dari satu sudut dengan drag mouse
31. polygon tool
untuk membuat polygon
32. star tool
untuk menggambar bintang
33. complex star tool
untuk menggambar bintang dengan sudut yang banyak atau konpleks
34. graph paper tool
untuk menggambar objeck graph paper
35. spiral tool
untuk membuat spiral simentrical dan logarithmic
36. basic shapes
untuk membuat bentuk objeck segitiga, silinder dan bentuk lain
37. arrow shapes tool
untuk membuat beberapa bentuk anak panah
38. flowchart shapes tool
untuk membuat bentuk flowchart
39. banner shapes tool
untuk membuat bentuk banner
40. callout shapes tool
untuk memggambar label dan semacam gelembung percakapan
41. text tool
untuk membuat text artistic dan paragraf
42. table tool
untuk membuat bentuk tabel
43. parallel dimension tool
untuk menggambar garis dimensi secara horizontal dan vertika
44. horizontal or vertical dimension tool
untuk menggambar garis dimensi angular
45. angular dimension tool
untuk menampilkan jarak antara node akhir pada single atau multiple segment
46.3-point callout tool
untuk menggambar garis garis callout dengan 2 sisi garis yang dapat dikomentari dengan text
47. straight line connector tool
untuk menggambar garis lurus dan untuk menghubungkan dua objeck
48. right- angle connector tool
untuk menggambar garis sudut sisi kanan guna menghubungkan dua objeck
49. right-angle round connector tool
untuk menggambar garis sudut sisi kanan dengan sudut tumpul untuk menghubungkan dua objeck
50.edit anchor tool untuk memodifikasi garis dengan adanya titik anchor pada objeck
51. blend tool
untuk membuat objeck belnd
52. contour tool
untuk membuat efek contour yaitu contour terhadap objeck
53. distort tool
untuk transformasi objeck dengan menekan dan tarik mouse, efek zipper, atau twister
54. drop shadow tool
untuk memberi efek bayangan dibelakang atau dibawah objeck
55. envelope tool
untuk merubah bentuk objeck dengan menggerakkan node pada objeck
56. extrude tool
untuk menerapkan efek 3 dimensi pada objeck untuk menciptakan kesan didalamnya
57.tranparen cy tool
untuk menerapkan efek tranparan
58. color eyedropper tool
untuk menggambil contoh warna dari sebuah objeck
59. color eyedropper tool
untuk menyalin atribut objeck, misalnya warna, sisi garis,ukuran dan menerapkannya pada objeck lain
60. outline pen dialog
untuk membuka kotak dialog outline color
61. outline color dialog
untuk membuka kotak dialog outline kolor
62. no outline
untuk menghilangkan garis tepi
63.hairline outline
untuk memilih garis tepi standar atau normal.
64. 0.5 point
untuk memilih ketebalan garis tepi 0.5 point
65. 0.75 point
untuk memilih ketebalan garis tepi 0.75 point
66. 1 point
untuk memilih ketebalan garis tepi 1 point
67. 1.5 point
untuk memilih ketebalan garis tepi 1.5 point
68. 2 point
untuk memilih ketebalan garis tepi 2 point
69. 3 point
untuk memilih ketebalan garis tepi 3 point
70. 4 point
untuk memilih ketebalan garis tepi 4 point
71. 8 point
untuk memilih ketebalan garis tepi 8 point
72. 10 point
untuk memilih ketebalan garis tepi 10 point
73. color docker
untuk menampilkan jendela color docker
74. fill tool
untuk memberi warna objeck dengan 5 tipe pilihan pewarnaan
75. fill color dialog
untuk membuka kotak dialog uniform fill
76. fountain fiil dialog
untuk membuka kotak dialog fountain fill
77. pattern fiil dialog
untuk membuka kotak dialog pattern fill
78. texture fill dialog
untuk membuka kotak dialog texture fill
79. postscript fiil dialog
untuk membuka kotak dialog postcript fill
80. no fiil
untuk menghilangkan fill (warna) objeck
81. color docker
untuk menampilkan jendela color docker
82. interactive
untuk menerapkan pola warna
83. fiil tool
interaktif pada objeck
84. mesh fiil tool
untuk menerapkan warna mesh pada objeck